Header Ads

AKRA (PT. AKR Corporindo Tbk)





Sumber : Youtube yang diupload oleh PT AKR Corporindo Tbk


Analisa Fundamental Saham AKRA

Tgl penulisan artikel : 17 Mei 2018
Price : Rp. 4,520,-
Jumlah Lembar Saham : 4,014,694,920,-
Market Cap : 18,146,421,038,400,- (Medium Cap)

Saham PT. AKR Corporindo Tbk adalah perusahaan yang bergerak di bidang logistik, transportasi, pelabuhan, batu bara, kimia, dll.

Jejak Langkah








Laporan keuangan yang dapat dilihat pada hari ini adalah laporan keuangan Q1 2018.
Berikut hasil analisa fundamental saham AKRA posisi Q1 2018



Analisa Fundamental Growth Investing (2008 - 2017)



Analisa Cash Growth










YearCash
2008286,133 
2009273,694 
2010614,272 
20111,329,789 
20121,884,943 
2013820,065 
2014896,591 
20151,289,809 
20161,366,943 
20171,771,229 
2017 / 2008619.02%
Average Growth22.45%


Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 1. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.


Analisa Ekuitas Pemilik Growth






YearEkuitas Pemilik
20081,608,244 
20091,745,154 
20102,386,407 
20113,382,080 
20124,036,994 
20134,781,768 
20145,395,021 
20156,090,336 
20166,821,104 
20177,557,991 
2017 / 2008469.95%
Average Growth18.76 %



Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 1. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



Analisa Revenue Growth & Average COGS










YearRevenueCOGS%COGS
20089,476,133 8,427,22289%
20098,959,842 8,006,21189%
201010,320,713 9,715,13694%
201118,805,950 17,787,55295%
201221,673,954 20,412,67894%
201322,337,928 20,970,28894%
201422,468,328 20,736,40792%
201519,764,821 17,548,82789%
201615,212,591 13,337,65788%
201718,287,936 16,240,65489%
2017 / 2008192.99% Total COGS 913%
Average Growth7.58%Average COGS91%




Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 1. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.
Average COGS yang baik adalah 70% dengan Score = 2 Setiap kenaikan 5% maka score akan berkurang sebanyak 1


Analisa Laba Entitas Pemilik Growth  











YearEarning PemilikEPSSaham Beredar
2008270,952 67.23 3,125,400,000
2009339,896 87.81 3,125,400,000
2010310,916 83.26 3,792,936,000
20112,293,427 601.22 3,821,986,000
2012649,314 168.91 3,851,443,500
2013648,250 167.35 3,880,727,500
2014810,094 207.79 3,913,637,674
20151,033,630 262.74 3,949,030,235
20161,010,786 254.92 3,991,781,170
20171,201,667 302.54 4,006,329,420
2017 / 2009443.50 %450.01 %128.19%
Average Growth18.00 %18.19 %2.80%


Pembobotan Max untuk laba adalah 5


Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 2.5. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 2.5 poin.


Analisa Stock Price growth  








YearPricePERPBV
200872010.71 1.40 
20091,17013.32 2.10 
20101,73020.78 2.75 
20113,0255.03 3.42 
20124,15024.57 3.96 
20134,37526.14 3.55 
20144,12019.83 2.99 
20157,17527.31 4.65 
20166,00023.54 3.51 
20176,35020.99 3.37 
2017 / 2008881.94%192.22 31.69 
Average Growth27.36%19.22 3.17 


Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 1. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



Analisa average ROE


ROE
YearLaba BersihEquityROE
2008270,951.7 1,608,244.416.85%
2009339,896.4 1,745,154.219.48%
2010310,916.1 2,386,407.013.03%
20112,293,426.5 3,382,079.967.81%
2012649,313.6 4,036,994.416.08%
2013648,250.3 4,781,767.713.56%
2014810,094.2 5,395,021.515.02%
20151,033,629.9 6,090,336.416.97%
20161,010,786.4 6,821,103.714.82%
20171,201,667.2 7,557,990.915.90%
Total209.51%
Average / year20.95%




Indikator fundamental Medium Cap kenaikan rata - rata 12.5% setiap tahun adalah Score 1. Setiap naikan atau turun sebesar 12.5% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



                                Analisa Growth Investing


NoIndikator%GrowthNilai
1Cash Growth22.45 %1.80 
2Ekuitas Pemilik18.76 %1.50 
3Revenue Growth7.58 %0.61 
4Average COGS91.26 %(2.00)
5Laba Entitas Pemilik18.00 %3.60 
6Stock Price Growth27.36 %2.19 
7RoE 20.95 %1.68 
Total Score9.37 

Melalui analisa fundamental growth investing saham ini dari 9.37 / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17




Analisa Fundamental Value Investing



Dividen 
Perusahaan ini selalu membagikan dividen



Tahun BukuDividenEPS% Payout
20136516738.84%
20148020838.50%
201512026345.67%
201612025547.07%
20173030.00%
Average % Payout42.52%

Perusahaan sudah membagikan dividen interim untuk tahun buku 2017 sebesar 100 / lembar saham.


PER

Harga 4,520 
Earning Q1 201764.74 
Earning Q1 2018231.88 
Earning 2017302.54 
Proyeksi Earning470 
PER9.62 

PBV


Ekuitas pemilik 9,963,120,003,000 
 Saham beredar  4,014,694,920 
 Book Value  2,482 
PBV 1.82 

Working Capital 

Asset Lancar10,982,491
Utang Lancar6,453,648
Working Capital170%

Debt to Equity Rasio 


Total Equity9,963,120
Total Utang8,958,978
Debt to Equity90%

%Beban Berbunga VS Laba Bersih


Beban Bunga 2017 26,988 
Laba Bersih 2017929,004 
%Beban Bunga2.91 %

PEG Ratio & PEG Adjusted

PER9.62 
NI Growth18.00 
Dividen 2017120
$Dividen Yield 2.65 
PEG 0.47 
PEG Adjusted9700.53 



                                            Analisa Value Investing

NoIndikatorValueScore
1Deviden42.52%5.00 
2PER9.62 2.00 
3PBV1.82 0.36 
4Working Capital170.17 %0.81 
5Debt to Equity89.92 %2.00 
6Beban Berbunga2.91 %2.00 
7PEG 0.47 2.00 
Total Score14.16 

Melalui analisa fundamental Value investing saham ini dari 14.16 / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17



Analisa Tambahan AFSI

Trending Line

Melihat dari histori grafik harga saham. Maka Trending Saham Ini adalah Downtrend








Analisa Income Segmen







Analisa Cash Flow & Product Life Cycle dan BCG (Laporan Tahunan)


Arus Kas Operasi145,628 
Arus Kas Investasi(41,596,147)
Product Life CycleMaturity
BCGCash Cow


Analisa Piotroski Score


1Net Income +Yes
2ROA Current Year +Yes
3OCF Current Year +Yes
4OCF > Net Income +OCF682,225 No
NI1,201,667 
5Long Term Debt / asset  < Current L2,364,068No
Current A16,823,209
Current L/A0.1405 
Previous L1,940,713
Previous A15,830,741
Previous L/A0.1226 
6Asset Lancar / Hutang Lancar > Current A8,816,349Yes
Current H5,429,491
Current A/H1.6238 
Previous A7,391,379
Previous H5,815,708
Previous A/H1.2709 
7Saham beredar tetapNo
8Laba Kotor MeningkatCurrent1,867,281No
Previous1,874,934
9Net sales / asset > Current S18,287,936Yes
Current A16,823,209
Current S/A1.0871 
Previous S15,212,591
Previous A15,830,741
Previous S/A0.9610 


                                Analisa AFSI


NoIndikatorScore
1Trending Line(2)
2Income Segmen
3Cash Flow
4Matrix & BCG
5Piotroski Score
Total Score

Melalui analisa fundamental AFSI saham ini dari 1 / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17



Growth Investing9.37 
Value Investing14.16 
AFSI1.00 
Total Score24.53 


Kriteria penilaian kondisi terburuk -51
Kriteria penilaian kondisi terbaik 51
Nilai persentase kesehatan fundamental adalah 74.05%
Indikator Fundamental
<25% Tidak Baik
<50% Kurang baik
>50% Baik
>75% Sangat Baik


Bagi yang ada input atau masukan boleh beri Komentar ya.


(Analisis Fundamental? Kita percaya suatu saat nanti sebuah Perusahaan nilai sahamnya pasti akan kembali kepada nilai perusahaan sesungguhnya sesuai dengan laporan keuangan perusahaan yang sebenarnya)

Untuk Analisis  Saham AKRA Versi 1 Bisa Dilihat Disini
AKRA (2016 Q3) VERSI 1.0


Salam,
Krisantus (Bozdiamond)

3 comments:

  1. Yth Bpk Bd,
    bila melihat lap keuangan q1 2018 terjadi kenaikan eps yg signifikan sebesar 200an%( 232-75 / 75 = 209 % ) dibanding q1 2017, sedangkan harga sahamnya terus turun mencapai 4000an, sangat kontradiktif.
    Yang ingin saya tanyakan, penyebab kenaikan eps /laba yg tdk diikuti kenaikan harga saham, apakah dikarenakan laba naik bukan karena core bisnis prsh (misalnya divestasi, jual asset, keuntungan kurs) sehingga pelaku saham bereaksi negatif (menjual saham) atas kenaikan laba tsb? atau harga saham turun karna ihsg kita yg memang lagi merah ?

    ReplyDelete
  2. Yth Bpk Bd,
    bila melihat lap keuangan q1 2018 terjadi kenaikan eps yg signifikan sebesar 200an%( 232-75 / 75 = 209 % ) dibanding q1 2017, sedangkan harga sahamnya terus turun mencapai 4000an, sangat kontradiktif.
    Yang ingin saya tanyakan, penyebab kenaikan eps /laba yg tdk diikuti kenaikan harga saham, apakah dikarenakan laba naik bukan karena core bisnis prsh (misalnya divestasi, jual asset, keuntungan kurs) sehingga pelaku saham bereaksi negatif (menjual saham) atas kenaikan laba tsb? atau harga saham turun karna ihsg kita yg memang lagi merah ?

    ReplyDelete
  3. Terima kasih sudah membaca dan memberikan komentar Pak Achmad Hendi.

    Mengacu pada LK Q1 2018. Laba AKRA yang berasal dari operasional perusahaan menurun lumayan pak dari 288,717,103 pada Q1 2017 menjadi 190,717,759 pada Q1 2018. Mengapa AKRA bisa laba Q1 melompat? Itu karena penjualan divestasi entitas anak (GGACP, AGP, AGTP dan BKP silahkan baca notes 34 pada CALK Q1 2018 untuk lebih detailnya)

    Salam,
    Krisantus (Bozdiamond)

    ReplyDelete