Header Ads

ABMM (PT. ABM Investama Tbk)







Sumber : Youtube yang diupload oleh ABM Investama



Analisa Fundamental Saham ABMM

Tgl penulisan artikel : 26 April 2018
Price : Rp. 2,190,-
Jumlah Lembar Saham : 2,753,165,000,-
Market Cap : 6,029,431,350,000,- (Small Cap)

Saham PT. ABM Investama Tbk adalah perusahaan dengan kegiatan usaha utama yaitu :
1. Menjalankan jasa konsultasi manajemen bisnis termasuk perencanaan dan desain dalam rangka pengembangan manajemen bisnis pertambangan, energi, teknik, engineering, industri, minyak, gas dan panas bumi, sumber daya energi, teknik serta jasa konsultasi lainnya kecuali dalam bidang hukum dan pajak. (Jasa Konsultasi)
2. Menjalankan jasa penyewaan, termasuk namun tidak terbatas pada bidang perkantoran dan pemukiman serta jasa penyewaan alat-alat berat pada bidang pertambangan serta industri lainnya (Rental Alat Berat)

Jejak Langkah

















Laporan keuangan yang dapat dilihat pada hari ini adalah laporan keuangan FY 2017.
Berikut hasil analisa fundamental saham ABMM posisi FY 2017



Analisa Fundamental Growth Investing (2011 - 2017)



Analisa Cash Growth









YearCash
2011184,017 
2012108,454 
201390,068 
2014104,305 
2015112,356 
201681,713 
2017140,690 
2017 / 201176.45%
Average Growth-4.38%

Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 1
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



Analisa Ekuitas Pemilik Growth






YearEkuitas Pemilik
2011336,972 
2012344,949 
2013323,449 
2014207,188 
2015162,919 
2016174,840 
2017179,600 
2017 / 201153.30%
Average Growth-9.96%

Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 1
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



Analisa Revenue Growth & Average COGS










YearRevenueCOGS%COGS
2011753,835 594,99579%
2012886,971 714,70381%
2013777,020 622,75280%
2014723,620 573,73179%
2015654,586 527,42381%
2016590,696 462,78678%
2017690,733 539,33878%
2017 / 201191.63% Total COGS 556%
Average Growth-1.45%Average COGS79%

Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 1
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.
Average COGS yang baik adalah 70% dengan Score = 2 Setiap kenaikan 5% maka score akan berkurang sebanyak 1


Analisa Laba Entitas Pemilik Growth  










YearEarning PemilikEPSSaham Beredar
201155,535 0.02561 2,753,165,000
201213,638 0.00495 2,753,165,000
20134,607 0.00167 2,753,165,000
2014(113,662)(0.04128)2,753,165,000
2015(38,052)(0.01382)2,753,165,000
201612,638 0.00460 2,753,165,000
20175,572 0.00202 2,753,165,000
2017 / 201110.03%7.89%100.00%
Average Growth-31.83%-34.51%0.00%

Pembobotan Max untuk laba adalah 5


Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 2.5
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 2.5 poin.


Analisa Stock Price growth  








YearPricePERPBV
20113,825 10.75817334 2.25 
20122,875 41.83592025 1.65 
20133,000 129.3961813 1.84 
20143,050 -5.32202398 2.92 
20152,900 -15.11494709 3.53 
20162,030 31.7873909 2.30 
20172,300 82.01497237 2.54 
2017 / 201160.13%275.355667117.03474533
Average Growth-8.13%39.336523882.433535048

Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 1
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.
(Data yang tersaji bagian paling bawah pada kolom PER dan PBV adalah Average PER dan PBV)


Analisa average ROE


ROE
YearLaba BersihEquityROE
201155,535.0 336,972.016.48%
201213,638.0 344,949.03.95%
20134,607.0 323,449.01.42%
2014(113,662.0)207,188.0-54.86%
2015(38,052.0)162,919.0-23.36%
201612,638.0 174,840.07.23%
20175,572.0 179,600.03.10%
Total-46.03%
Average / year-6.58%


Indikator fundamental Small Cap kenaikan rata - rata 15% setiap tahun adalah Score 1
Setiap naikan atau turun sebesar 15% akan menambah atau mengurangi score 1 poin.



                                Analisa Growth Investing

NoIndikator%GrowthNilai
1Cash Growth(4.38)%(0.29)
2Ekuitas Pemilik(9.96)%(0.66)
3Revenue Growth(1.45)%(0.10)
4Average COGS79.42 %0.12 
5Laba Entitas Pemilik(31.83)%(5.00)
6Stock Price Growth(8.13)%(0.54)
7RoE (6.58)%(0.44)
Total Score(6.92)




Melalui analisa fundamental growth investing saham ini dari (6.92) / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17




Analisa Fundamental Value Investing


Kurs $ saat menulis adalah 13,883


Dividen 
Perusahaan ini terkadang membagikan dividen terkadang tidak

PER


Harga 2,190 
Earning28.04 
PER78.09 


PBV


Ekuitas pemilik 2,493,390,742,772 
 Saham beredar  2,753,165,000 
 Book Value  906 
PBV 2.42 


Working Capital 


Asset Lancar339,479,131
Utang Lancar212,589,704
Working Capital160%


Debt to Equity Rasio 


Total Equity162,323,025
Total Utang880,350,781
Debt to Equity542%


%Beban Berbunga VS Laba Bersih


Beban Bunga 46,411,846 
Laba Bersih3,798,762 
%Beban Bunga1221.76 %




PEG Ratio & PEG Adjusted

PER78.09 
NI Growth(0.32)
Dividen 2016
$Dividen Yield
PEG(245.32)
PEG Adjusted(54.22)


                                            Analisa Value Investing

NoIndikatorValueScore
1Deviden-5
2PER78.09 -2
3PBV2.42 -2
4Working Capital159.69 %0.39 
5Debt to Equity542.34 %-2
6Beban Berbunga1221.76 %-2
7PEG-2
Total Score(14.61)



Melalui analisa fundamental Value investing saham ini dari (14.61) / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17



Analisa Tambahan AFSI

Trending LineMelihat dari histori grafik harga saham. Maka Trending Saham Ini adalah Downtrend







Analisa Income Segmen







Analisa Cash Flow & Product Life Cycle dan BCG

Arus Kas Operasi150,848
Arus Kas Investasi(42,126)
Product Life CycleMaturity
BCGCash Cow


Analisa Piotroski Score


Piotroski Score
1Net Income +Yes
2ROA Current Year +Yes
3OCF Current Year +Yes
4OCF > Net Income +OCF2,945Yes
NI150,848
5Long Term Debt / asset  < Current L667,761No
Current A1,042,674
Current L/A0.6404 
Previous L539,132
Previous A1,073,182
Previous L/A0.5024 
6Asset Lancar / Hutang Lancar > Current AL339,479Yes
Current HL212,590
Current A/H1.5969 
Previous AL297,030
Previous HL374,836
Previous A/H0.7924 
7Saham beredar tetapYes
8Laba Kotor MeningkatCurrent151,395Yes
Previous127,910
9Net sales / asset > Current S690,733Yes
Current A1,042,674
Current S/A0.6625 
Previous S590,696
Previous A1,073,182
Previous S/A0.5504 


                                Analisa AFSI

NoIndikatorScore
1Trending Line(2)
2Income Segmen
3Cash Flow
4Matrix & BCG
5Piotroski Score
Total Score10 

Melalui analisa fundamental AFSI saham ini dari 10 / 17
Nilai minimum adalah -17 dan nilai maksimum adalah 17



Growth Investing(6.92)
Value Investing(14.61)
AFSI10.00 
Total Score(11.53)


Kriteria penilaian kondisi terburuk -51
Kriteria penilaian kondisi terbaik 51
Nilai persentase kesehatan fundamental adalah 38.70%
Indikator Fundamental
<25% Tidak Baik
<50% Kurang baik
>50% Baik
>75% Sangat Baik

Bagi yang ada input atau masukan boleh beri Komentar ya.




(Analisis Fundamental? Kita percaya suatu saat nanti sebuah Perusahaan nilai sahamnya pasti akan kembali kepada nilai perusahaan sesungguhnya sesuai dengan laporan keuangan perusahaan yang sebenarnya)

Untuk Analisis  Saham ABMM Versi 1 Bisa Dilihat Disini
ABMM (2016 Q3) VERSI 1.0


Salam,
Krisantus (Bozdiamond)

No comments