Header Ads

SIMP (PT. Salim Ivomas Pratama Tbk)

Analisa Fundamental Saham SIMP request by Arieff


Tgl penulisan artikel : 7 Mei 2017

SahamPT. Salim Ivomas Pratama Tbk adalah perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan.

Laporan keuangan yang dapat dilihat pada hari ini adalah laporan keuangan Q1 2017
Berikut hasil analisa fundamental saham SIMP posisi Q1 2017


Analisa Fundamental Growth Investing


Analisa revenue growth tahun 2007 - 2016






YearRevenue
20076,505,642
200811,840,499
20099,040,325
20109,484,281
201112,605,311
201213,844,891
201313,279,778
201414,962,727
201513,835,444
201614,530,938
2016 / 2007223.3590%
Average Growth9.34%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini kurang bagus dari segi revenue growth) 


Analisa earning growth tahun 2007 - 2016






YearEarning
2007832,300
20081,002,435
20091,008,662
2010970,975
20111,666,556
20121,156,942
2013493,477
2014865,821
2015264,490
2016538,330
2016 / 200764.6798%
Average Growth-4.73%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini kurang bagus dari segi earning growth).

Analisa equity growth  tahun 2007 - 2016







YearEquity
20075,158,810
20085,754,432
20096,834,909
20107,732,178
201112,748,183
201216,091,993
201315,698,152
201416,412,128
201517,231,401
201617,618,288
2016 / 2007341.5185%
Average Growth14.62%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini bagus dari segi equity growth).
Note penulis : Market cap 17 Trilyun masih membukukan growth 14%+

Analisa stock price growth tahun 2011 - 2016






YearPrice
20111,150
20121,140
2013780
2014705
2015332
2016494
2016 / 20110.429565217
Average Growth-15.55%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini kurang bagus dari segi price growth)




Analisa average ROE Tahun 2007 - 2016



ROE
YearLaba BersihEquityROE
2007832,3005,158,81016.13%
20081,002,4355,754,43217.42%
20091,008,6626,834,90914.76%
2010970,9757,732,17812.56%
20111,666,55612,748,18313.07%
20121,156,94216,091,9937.19%
2013493,47715,698,1523.14%
2014865,82116,412,1285.28%
2015264,49017,231,4011.53%
2016538,33017,618,2883.06%
Total94%
Average / year9.41%

(Indikator Fundamental Kenaikan Average ROE 15% dalam 10 Tahun) 
(Rasio ini kurang bagus dari segi Average ROE). 



Analisa Growth Investing
NoIndikatorHasil
1Revenue GrowthKurang Bagus
2Earning GrowthKurang Bagus
3Equity GrowthBagus
4Stock Price GrowthKurang Bagus
5RoE Kurang Bagus
Total Score20

Melalui analisa fundamental growth investing saham ini dari 5 Poin Penting
Nilai kesehatan fundamental growth investing untuk saham ini adalah 20%



Analisa Fundamental Value Investing


Dividen 
Perusahaan ini selalu membagikan Dividen sejak tahun 2012

  
P/E
Harga saat menulis adalah 615
Earning Q1 2017 adalah 22
Proyeksi Earning 2017 adalah 88
Maka P/E = 6.99  --> Rasio ini bagus karena seharusnya P/E < 15)



PBV
Ekuitasnya adalah 18,085,166,000,000,-.
Dengan jumlah saham yang beredar adalah 15,816,310,000,-
Maka nilai buku perusahaan adalah Rp. 1,143,- 
PBV adalah 0.54,-.
(Rasio ini bagus karena seharusnya PBV < 1.5)


Working Capital 
Asset  Lancar =                      6,772,048,-
Utang Lancar =                      5,314,857,-
(Rasio ini kurang bagus karena seharusnya Asset Lancar > 2 x Utang Lancar)



Debt to Equity Rasio 
Total Equity        =                  18,085,166,-
Total Utang         =                  15,575,942,-
(Rasio ini bagus karena seharusnya Total Equity > Total Utang)



Analisa Value Investing
NoIndikatorHasil
1DevidenBagus
2P/EBagus
3PBVBagus
4Working CapitalKurang Bagus
5Debt to EquityBagus
Total Score80

Melalui analisa fundamental value investing saham ini dari 5 Poin Penting
Nilai kesehatan fundamental value investing untuk saham ini adalah 80%

Nilai kesehatan fundamental gabungan untuk saham ini adalah 50%
Bagi yang ada input atau masukan boleh beli Komentar ya.

(Analisis Fundamental? Kita percaya suatu saat nanti sebuah Perusahaan nilai sahamnya pasti akan kembali kepada nilai perusahaan sesungguhnya sesuai dengan laporan keuangan perusahaan yang sebenarnya)


Salam,
Krisantus (Bozdiamond)

1 comment:

  1. bagus bro analisa fundamental untuk SIMP nya. thanks.

    ReplyDelete